Jajaran Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah, bagikan masker kepada masyarakat yang melintas di sekitar Bundaran Raja Bunu depan Kantor Dinas Kesehatan Jalan Tambun Bungai, Kuala Kapuas, Rabu (27/9/2023).
Dibagikannya masker gratis ini merupakan salah satu upaya antisipasi dampak kabut asap akibat kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di Kabupaten Kapuas.
~ Advertisements ~

~ Advertisements ~
