Pada Apel kerja gabungan yang digelar di halaman Kantor Bupati Banjar, indeks kepuasan masyarakat terhadap DPMPTSP Kabupaten Banjar disampaikan, Senin (19/06/2023) pagi.
Selain itu, catatan kinerja Mal Pelayanan Publik kepada masyarakat yang tidak hanya di Kota Martapura, tetapi juga di dua lokasi lain yakni Gambut dan Simpang Empat, juga disampaikan.