Penandatanganan MoU Rekrutmen Proaktif Bintara Polri Polda Kalsel TA 2021 Antara Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Kabupaten/Kota dengan Polda Kalsel dilaksanakan di Gedung Mahligai Pancasila, Banjarmasin, Jumat (16/4) pagi.
Kegiatan diawali dengan Penandatangan MoU oleh Pj Gubernur Kalsel Safrizal ZA dengan Kapolda Kalsel Irjen Pol Rikwanto, serta stake holder terkait dan dihadiri secara virtual Sekda Banjar H. M Hilman, Kapolres Banjar AKBP. Andri Koko Probowo di Command Center, Mahligai Sultan Adam, Martapura.
~ Advertisements ~

~ Advertisements ~
