Tingkatkan pelayanan kepada masyarakat, Pemerintah Kabupaten Banjar akan buka Plaza pelayanan publik.
Rencananya Plaza Pelayanan Publik akan dibuka di dua wilayah, yakni Kecamatan Simpang Empat dan Kecamatan Gambut yang notabene nya jauh dari pusat kantor Pemerintahan.
