in ,

Korban Terdampak Angin Kencang Terima Sejumlah Bahan Kebutuhan Pokok Dari Anggota DPR RI Agustiar Sabran

Anggota Komisi III DPR RI Agustiar Sabran berikan bantuan kepada korban terdampak angin kencang di Handil Parimas, Desa Pulau Telo Baru, Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah.

Bantuan berupa sejumlah bahan kebutuhan pokok tersebut diserahkan langsung oleh wakil rakyat Dapil Kalteng tersebut turut didampingi Ketua KNPI Kalteng Muhammad Alfian Mawardi.

~ Advertisements ~
~ Advertisements ~

Tinggalkan Balasan

Dilantik Menjadi Guru Besar, Dekan Fahutan Untad Kembangkan Konsep Pengelolaan Hutan Sosietal

Partisipasi Anak Muda, Arhensa Mullah Muhammad Nyatakan Maju Pada Pileg 2024