Martapura, BanuaTV.com – Banyak mesjid yang menyediakan bubur untuk berbuka puasa di bulan Ramadan, baik untuk buka puasa di mesjid sendiri maupun dibagikan kepada warga untuk dibawa pulang ke rumah.
~ Advertisements ~

Salah satunya di mesjid Al Furqon Martapura, Kabupaten Banjar. Mesjid ini menjadi mesjid favorit warga untuk mendapatkan bubur meskipun harus rela untuk antre.

