Puluhan pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah di Kabupaten Balangan mengikuti Seminar Kewirausahaan dan Pelatihan UMKM yang digelar di Balai Latihan Kerja Balangan.
Dalam pelatihan ini, para peserta mendapatkan materi strategi pemasaran digital hingga analisis usaha untuk meningkatkan daya saing mereka di era digital. Berikut laporan selengkapnya.

