Menjelang perayaan Hari Kemerdekaan ke-80 Republik Indonesia, sejumlah toko pecah belah di Kabupaten Banjar mulai kebanjiran pembeli.
~ Advertisements ~

Lonjakan pembelian ini didominasi panitia lomba dari tingkat RT hingga desa yang berbelanja dalam jumlah besar untuk memenuhi kebutuhan hadiah.

