Ratusan tenaga kerja konstruksi dari 6 kecamatan di Kabupaten Banjar ikuti uji sertifikasi gratis yang digelar oleh Dinas PUPR Kabupaten Banjar.
Sertifikat wajib dikantongi para tenaga kerja konstruksi, guna membuktikan bahwa yang bersangkutan terampil dan ahli dibidangnya.
~ Advertisements ~
