Prediksi musim kemarau tapi masih sering terjadi hujan?, Stasiun Klimatologi Kalimantan Selatan beri penjelasan.
Secara umum, Kabupaten di Kalsel masih musim hujan, hanya Zona Musim 12 dan 10 saja yang baru memasuki kemarau, yakni Tabalong, Balangan, serta sebagian kecamatan di Kotabaru.
~ Advertisements ~
