Proyek perbaikan Jembatan Sungai Ulin di Jl. Ahmad Yani Km.31 ditargetkan rampung lebih awal dari tahap perencanaan.
~ Advertisements ~

Jika sesuai kontrak, pengerjaan Jembatan Sungai Ulin rampung Desember, namun pihak BPJN IX Kalsel menargetkan jembatan bisa selesai November mendatang.

