Siring Sungai Kemuning yang sempat ambrol beberapa waktu lalu, kini telah mulai dilakukan perbaikan dengan memperkuat bagian pondasi dengan beton cor.
~ Advertisements ~

Kabid SDA PUPR Banjarbaru optimis dengan perbaikan siring tak lagi ambrol, asalkan hujan deras tak lagi melanda Kota Idaman.
