Banjarmasin Festival Sasirangan 2019 dirangkai dengan beragam kegiatan, salah satunya parade sekaligus lomba Karnaval Sasirangan yang diikuti puluhan model dari berbagai daerah.
Lomba Karnaval Sasirangan ini cukup menarik karena peserta tampilkan kostum unik dengan tema beragam yang dibuat oleh para desainer banua.
~ Advertisements ~
