Komisi Penanggulangan Aids (KPA) Kota Banjarbaru sejak Januari hingga April 2025 telah memeriksa 5.144 orang, dimana 33 orang dinyatakan positif HIV.
~ Advertisements ~

Selama empat bulan terakhir pada tahun 2025, terdata sebanyak lima orang meninggal dunia akibat terinfeksi HIV.

