Anggota pemadam kebakaran harus berjibaku memadamkan api yang membakar lahan pegunungan di desa Ambutun Kecamatan Telaga Langsat Kabupaten Hulu Sungai Selatan.
~ Advertisements ~

Api yang membakar tanaman pohon karet milik warga setempat sulit dipadamkan karena kencangnya tiupan angin serta meluasnya api hingga keperbukitan.

