in , ,

Inovasi Industri Indonesia Dipamerkan

Pameran Program Unggulan Industri Satu Tahun sudah dimulai! Acara digelar di Gandaria City, Jakarta, mulai dari 5 November sampai 10 November 2025.

~ Advertisements ~

 

πŸ™Œ Di bawah kepemimpinan Presiden Prabowo, sektor industri Indonesia terus menjadi penggerak utama perekonomian nasional. Karenanya, Kementerian Perindustrian mengajak masyarakat melihat langsung bukti kemajuan industri yang inovatif! βš™οΈπŸ“ˆ

 

Yuk, saksikan dan pahami berbagai terobosan industri Indonesia di Gandaria City! Jelajahi 8 zona interaktif yang menampilkan:

1.⁠ Industri Makanan & Minuman

2.⁠ Industri Kimia dan Farmasi

3.⁠ Industri Alat Kesehatan

4.⁠ Hilirisasi Industri

5.⁠ Industri Tekstil dan Ekosistem

6.⁠ Pelayanan Publik

7.⁠ Inovasi Teknologi industri

8.⁠ Insentif Industri.

 

Setiap hari juga tersedia booth Pelayanan Publik yang diisi oleh berbagai instansi pendukung industrialisasi Indonesia. Cek story untuk jadwal hariannya!

Β 

Tinggalkan Balasan

Negara Hadir Lindungi Petani, 190 Pengecer Pupuk Nakal Dicabut Izinnya

Disdikbud Kalsel Ajak Pelajar Lestarikan Warisan Banua Lewat Kemah Budaya di Bukit Batu