Upaya memperkuat dukungan keluarga bagi para residen rehabilitasi terus dilakukan Yayasan Pemulihan dan Rehabilitasi Korban Narkoba (YPR KOBRA) Kalimantan Selatan.
~ Advertisements ~

Melalui kegiatan Family Support Group dan camping kebersamaan selama tiga hari, yayasan ini berkomitmen menumbuhkan semangat pemulihan serta mencegah penyalahgunaan narkoba.

