Proses Analisis mengenai Dampak untuk Lalu Lintas (AMDALALIN) pada pembangunan salah satu hotel dijalan Panglima Batur hingga kini masih dipertanyakan Dinas Perhubungan Banjarbaru.
Berdasarkan Peraturan Menteri Perhubungan RI Nomor 75 Tahun 2015 tentang penyelenggaraan Analisis Dampak Lalu Lintas, pihak pengembang yang membangun hotel dengan minimal 50 unit kamar wajib melengkapi dokumen tersebut.
~ Advertisements ~
