Warga Kalimantan Selatan kini bisa menikmati rute penerbangan langsung ke Kuala Lumpur, dengan menggunakan maskapai Air Asia, di Bandara Syamsudin Noor.
~ Advertisements ~

Penerbangan pertama dijadwalkan pada 20 Oktober 2025 mendatang, dengan hari operasional Senin, Selasa, Kamis, dan Sabtu.

