Menteri Lingkungan Hidup Republik Indonesia, Hanif Faisol Nurofiq, hadir langsung dalam Rapat Koordinasi Kesiapsiagaan Kebakaran Hutan dan Lahan atau Karhutla yang digelar di Kalimantan Selatan.
~ Advertisements ~

Dalam rapat tersebut, dibahas berbagai langkah antisipatif, mulai dari pemetaan wilayah rawan, kesiapan sarana dan prasarana, hingga pelibatan masyarakat dalam patroli serta sosialisasi pencegahan.

