Aturan Pemerintah Turki untuk mengharuskan perusahaan media sosial membuka kantor cabang di teritorinya menuai kecaman dari aktivis dan pelaku media.
~ Advertisements ~

Sebelumnya, Laporan HAM Deplu AS juga menggarisbawahi larangan peliputan media di Turki.

