Seusai konferensi iklim COP26, negara-negara berupaya memulai pendanaan global untuk memerangi peningkatan suhu bumi yang mengakibatkan naiknya permukaan air laut.
~ Advertisements ~

Para ilmuwan di Denmark mempelajari masa depan bumi yang makin memanas dengan meneliti lapisan es masa lalu.
Sumber : www.voaindonesia.com
Penulis : Helmi Johannes

